Manfaatkan Lahan Sempit di Lingkungan Makodim,Personil  Kodim1001/HSU-BLG Tanam Cabai Dan Sayur Makodim Gunakan Sarana Polybag

    Manfaatkan Lahan Sempit di Lingkungan Makodim,Personil  Kodim1001/HSU-BLG Tanam Cabai Dan Sayur Makodim Gunakan Sarana Polybag
    Manfaatkan Lahan Sempit di Lingkungan Makodim,Personil  Kodim1001/HSU-BLG Tanam Cabai Dan Sayur Makodim Gunakan Sarana Polybag

    AMUNTAI – Manfaatkan Lahan Sempit Untuk Bercocok Tanam, anggota Kodim 1001/HSU-BLG melaksanakan penanaman sayuran terutama cabai dan sayur dengan menggunakan sarana sederhana yaitu media tanam Polybag.Berlokasi di Makodim 1001/HSU-BLG. Kamis, 28/12/2023

    Dandim 1001/HSU-BLG Letkol Inf Dhuwi Hendradjaj, S. Sos., M. I. Pol., menuturkan
    penanaman cabai dan sayur di polybag tujuannya untuk mensiasati minimnya lahan di lingkungan Kodim, dan disamping itu cara menanam sayuran di media polybag cukup mudah dilakukan perawatannya

    Lebih lanjut, Dandim mengatakan, “Dengan adanya kegiatan menanam diharapkan lingkungan kantor Makodim akan kelihatan hijau, sejuk dan asri serta membuat kesan tersendiri bagi orang yang datang ke Makodim, “Ungkapnya.

    Dandim menambahkan, disamping bisa menambah suasana sejuk kantor , tanaman sayuran nantinya juga dapat dimanfaatkan oleh seluruh anggota, “Pungkasnya.(Pendim1001)

    hsu
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Kodim 1001/HSU-BLG Sinergi Ciptakan...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Penyelenggaraan Pemilu 2024,Kodim...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"

    Ikuti Kami